FAKTOR – FAKTOR YANG MEMPENGARUHI PENGHINDARAN PAJAK PADA PERUSAHAAN PERTAMBANGAN DI BURSA EFEK INDONESIA

Sri Ayem, Aprilia Sari

Abstract


Abstrak

Penelitian ini bertujuan untuk menguji serta menganalisis pengaruh dari karakter eksekutif, profitabilitas dan leverage terhadap penghindaran pajak pada seluruh perusahaan pertambangan yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia (BEI) tahun 2016 – 2019. Penelitian ini menggunakan teknik purposive sampling dalam pengambilan sampel dan diperoleh 12 perusahaan pertambangan dengan 4 tahun periode penelitian, data yang digunakan dalam penelitian sebayak 44 sampel. Metode analisis data pada penelitian ini adalah dengan menggunakan analisis linear berganda. Hasil penelitian ini menunjukan bahwa karakter eksekutif berpengaruh positif signifikan terhadap penghindaran pajak, variabel profitabilitas berpengaruh negatif signifikan terhadap penghindaran pajak dan variabel leverage tidak beperpengaruh terhadap penghindaran pajak. Kata kunci : Karakteristik eksekutif, profitabilitas, leverage dan penghindaran pajak


References


DAFTAR PUSTAKA

Afriyanti, S. A., Sugiarti, & Hariyanti, W. (2019). Pengaruh Karakter Eksekutif dan Dimensi Tata Kelola Perusahaan terhadap Penghindaran Pajak. Journal of Islamic Finance and Accounting, 2(1), 1–13.

Arianandini, P. W., & Ramantha, I. W. (2018). Pengaruh Profitabilitas, Leverage, dan Kepemilikan Institusional Pada Tax Avoidance. E-Jurnal Akuntansi, 22, 2088. https://doi.org/10.24843/eja.2018.v22.i03.p17

Dewi, L. K., Widiasmara, A., & Amah, N. (2019). PENGARUH PROFITABILITAS DAN MANAJEMEN LABA TERHADAP TAX AVOIDANCE DENGAN CORPORATE SOCIAL RESPONSIBILITY SEBAGAI VARIABEL MODERATING. 807–818.

Ghozali, I. (2018). APLIKASI ANALISIS MULTIVARIATE DENGAN PROGRAM IBM SPSS 25.

Kartana, I. W., Agung, G., & Wulandari, S. (2018). PENGARUH KARAKTER EKSEKUTIF , KARAKTERISTIK PERUS- AHAAN DAN CORPORATE GOVERNANCE TERHADAP TAX AVOIDANCE. 10(1), 1–13.

Mahanani, A., Titisari, K. H., & Nurlaela, S. (2017). Pengaruh Karateristik Perusahaan, Sales Growth, dan CSR Terhadap Tax Avoidance. Seminar Nasional IENACO, 732–742.

Mastuti, H. F., Samrotun, Y. C., Perusahaan, N., Avoidance, T., & Perusahaan, U. (2017). TAX AVOIDANCE DITINJAU DARI PROFITABILITAS , LEVERAGE , UKURAN PERUSAHAAN DAN NILAI.

Merkusiwati, N. K. L. A., & Damayanthi, I. G. A. E. (2019). Pengaruh Pengungkapan CSR, Karakter Eksekutif, Profitabilitas, Dan Investasi Aktiva Tetap Terhadap Penghindaran Pajak. E-Jurnal Akuntansi, 29(2), 833. https://doi.org/10.24843/eja.2019.v29.i02.p26

Ngadiman, N., & Puspitasari, C. (2017). Pengaruh Leverage, Kepemilikan Institusional, Dan Ukuran Perusahaan Terhadap Penghindaran Pajak (Tax Avoidance) Pada Perusahaan Sektor Manufaktur Yang Terdaftar Di Bursa Efek Indonesia 2010-2012. Jurnal Akuntansi, 18(3), 408–421. https://doi.org/10.24912/ja.v18i3.273

Novita, T. B., & Titisari, K. H. (2017). CORPORATE GOVERNANCE , PROFITABILITAS , FIRM SIZE , CAPITAL INTENSITY , DAN TAX AVOIDANCE. 10.

Nugraha, M. I., & Mulyani, S. D. (2019). Peran Leverage Sebagai Pemediasi Pengaruh Karakter Eksekutif, Kompensasi Eksekutif, Capital Intensity, Dan Sales Growth Terhadap Tax Avoidance. Jurnal Akuntansi Trisakti, 6(2), 301. https://doi.org/10.25105/jat.v6i2.5575

Oktamawati, M. (2017). Pengaruh karakter eksekutif, komite audit, ukuran perusahaan,. 15(1), 23–40.

Olivia, D., & Amah, N. (2019). Pengaruh Leverage Dan Profitabilitas Terhadap Tax Avoidance Dengan Pengungkapan Corporate Social Responsibility Sebagai Variabel Pemoderasi Pada Perusahaan Subsektor Pertambangan Betubara Yang Listing Di Bei Tahun 2013-2017. Simba, I, 407–419.

Olivia, D., & Amaha, N. (2019). PENGARUH LEVERAGE DAN PROFITABILITAS TERHADAP TAX AVOIDANCE DENGAN PENGUNGKAPAN CORPORATE SOCIAL RESPONSIBILITY SEBAGAI VARIABEL PEMODERASI PADA PERUSAHAAN SUBSEKTOR PERTAMBANGAN BETUBARA YANG LISTING DI BEI TAHUN 2013-2017. Simba, 3, 867–878.

Optikasari, S., & Trisnawati, R. (2018). Seminar Nasional dan Call For Paper PENGARUH KARAKTERISTIK EKSEKUTIF , FAMILY OWNERSHIP , PROFITABILITAS DAN REAL EARNING MANAGEMENT TERHADAP TAX AVOIDANCE ( Studi Empiris Pada Perusahaan Manufaktur yang Terdaftar di Bursa Efek Indonesia Periode 2016-2018. 2017(2014), 117–132.

Permata, Amanda Dhinari, Nurlaela, S., & Wahyuningsih, E. M. (2018). Pengaruh Size, Age, Profitability, Leverage dan Sales Growth Terhadap Tax Avoidance. Jurnal Akuntansi Dan Pajak, 19(1), 10. https://doi.org/10.29040/jap.v19i1.171

Permata, Amanda Dhiniari, Nurlaela, S., & W, E. M. (2018). Pengaruh Size, Age, Profitability, Leverage dan Sales Growth Terhadap Tax Avoidance pada Perusahaan Sektor Industri Dasar dan Kimia di BEI. Jurnal Akuntansi Dan Pajak, 19(01), 10–20. https://doi.org/10.29040/jap.v19i1.171 1.

Pratiwi, N. P. D., Mahaputra, I. N. K. A., & Sudiartana, I. M. (2020). Pengaruh Financial Distress, Leverage dan ….. Devi Pratiwi, Adnyana Mahaputra, Made Sudiartana. 202–211.

Wardani, D. K. (2019). PENGARUH PROFITABILITAS , KOMISARIS INDEPENDEN , KOMITE. 7(2), 127–136. https://doi.org/10.26460/ja.v7i2.806

Wardhani, D., & Adiwijaya, Z. A. (2019). ANALISIS PENGARUH UKURAN PERUSAHAAN , INSTITUSIONAL TERHADAP PENGHINDARAN PAJAK PADA PERUSAHAAN MANUFAKTUR YANG TERDAFTAR DI BURSA EFEK INDONESIA ( BEI ) PERIODE 2014-2017 ANALYZE THE EFFECT OF SIZE FIRM , RETURN ON ASSET ( ROA ), LEVERAGE , AND INSTITUTI. Idx, 76–97.




DOI: https://doi.org/10.52447/map.v6i2.5116

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Copyrights of

Program Studi Akuntansi

Fakultas Ekonomi Bisnis & Ilmu Sosial

Universitas 17 Agustus 1945 Jakarta

 

ISSN (P) : 2355 - 9993

ISSN (E) : 2527 - 953X