PENGARUH PROFITABILITAS, LEVERAGE, DAN CAPITAL INTENSITY TERHADAP PENGHINDARAN PAJAK DENGAN UKURAN PERUSAHAAN SEBAGAI VARIABEL (MODERATING) (Studi Empiris pada Perusahaan Manufaktur yang Terdaftar di BEI Tahun 2015-2019)

Adia Prabowo, Ririn Sahlan

Abstract


ABSTRAK

Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis pengaruh profitabilitas, lecerage, dan intensitas modal terhadap penghindaran pajak dengan ukuran perusahaan sebagai variabel moderasi pada perusahaan manufaktur yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia (BEI) selama periode 2015-2019. Metode penelitian menggunakan metode kuantitatif dengan data sekunder. Pemilihan sampel dalam penelitian ini menggunakan purposive sampling berdasarkan kriteria yang diperoleh 47 perusahaan. Data dalam penelitian ini dianalisis menggunakan Partial Least Square (PLS) dengan bantuan software smartPLS versi 3.0. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa profitabilitas berpengaruh positif terhadap penghindaran pajak. Leverage berdampak negatif terhadap penghindaran pajak. Intensitas Modal tidak berpengaruh terhadap penghindaran pajak. Ukuran perusahaan memperlemah pengaruh positif profitabilitas dan leverage terhadap penghindaran pajak. Ukuran perusahaan melemahkan pengaruh negatif Capital terhadap penghindaran pajak.

Kata Kunci: Penghindaran Pajak, Profitabilitas Leverage, Intensitas Modal, dan Ukuran Perusahaan.

References


DAFTAR PUSTAKA

Adnyani, N. K. A., & Astika, I. B. P. (2019). Pengaruh Profitabilitas, Capital Intensity, dan Ukuran Perusahaan Pada Tax Aggressive. E-Jurnal Ekonomi Dan Bisnis Universitas Udayana, 6(8), 594–621. https://doi.org/10.24843/eeb.2019.v08.i06.p04

Arianandini, P. W., & Ramantha, I. W. (2018). Pengaruh Profitabilitas, Leverage, dan Kepemilikan Institusional Pada Tax Avoidance. E-Jurnal Akuntansi, 22, 2088. https://doi.org/10.24843/eja.2018.v22.i03.p17

Budiadnyani, N. P. (2020). Kepemilikan Manajerial Sebagai Pemoderasi Pengaruh Capital Intensity Pada Agresivitas Pajak. E-Jurnal Akuntansi, 30(9), 2244–2256. https://doi.org/10.24843/eja.2020.v30.i09.p06

Budianti, S., & Curry, K. (2018). Pengaruh Profitabilitas, likuiditas, dan Capital Intensity Terhadap Penghindaran Pajak (Tax Avoidance). Prosiding Seminar Nasional Cendekiawan 4, Jakarta.

Cahyono, D. D., Andini, R., & Raharjo, K. (2016). Pengaruh Komite Audit, Kepemilikan Institusional, Dewan Komisaris, Ukuran Perusahaan (Size), Leverage (DER) Profitabilitas (ROA) Terhadap Tindakan penghindaran Pajak (Tax Avoidance) pada Perusahaan Perbankan yang Listing BEI periode Tahun 2011-2013. 2(2), 123–130.

Darsono, M. R. M. (2015). Pengaruh Corporate Social Responsibility Dan Capital Intensity Terhadap Penghindaran Pajak. Pengaruh Corporate Social Responsibility Dan Capital Intensity Terhadap Penghindaran Pajak, 4(3), 445–452.

Dewi, N. L. P. ., & Noviari, N. (2017). Pengaruh Ukuran Perusahaan, Leverage, Profitabilitas Dan Corporate Social Responsibility Terhadap Penghindaran Pajak (Tax Avoidance). E-Jurnal Akuntansi Universitas Udayana, 21(1), 830–859.

Dewinta, I. A. R., & Setiawan, P. E. (2016). Pengaruh Ukuran Perusahaan, Umur Perusahaan, Profitabilitas, Leverage, Dan Pertumbuhan Penjualan Terhadap Tax Avoidance. E-Jurnal Akuntansi Universitas Udayana, 14(3), 1584–1615.

Dharma, N. B. S., & Noviari, N. (2017). Pengaruh Corporate Social Responsibility dan Capital Intensity Terhadap Tax Avoidance. E-Jurnal Akuntansi Universitas Udayana, 18(1), 529–556.

Dwiyanti, I. A. I., & Jati, I. K. (2019). Pengaruh Profitabilitas, Capital Intensity, dan Inventory Intensity pada Penghindaran Pajak. E-Jurnal Akuntansi, 27, 2293. https://doi.org/10.24843/eja.2019.v27.i03.p24

Erawati, T., & Sulistiyanto, D. (2019). Pengaruh Struktur Modal, Profitabilitas, Likuiditas, Dan Tax Avoidance Terhadap Nilai Perusahaan (Studi Kasus pada Perusahaan Manufaktur Sub Sektor Makanan dan Minuman yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia Periode 2013-2017. Media Ekonomi.

Fitri, R. A., & Munandar, A. (2018). The Effect of Corporate Social Responsibility, Profitability, and Leverage toward Tax Aggressiveness with Size of Company as Moderating Variable. Binus Business Review, 9(1), 63–69. https://doi.org/10.21512/bbr.v9i1.3672

Ghozali, I. (2018). Aplikasi Analisis Multivariate dengan Program IBM SPSS. Yogyakarta: Universitas Diponegoro. (Edisi 9). Semarang: Badan Penerbit Universitas Diponegoro.

Ghozali, I., & Latan, H. (2015). Konsep, Teknik Dan Aplikasi Menggunakan Program Smart PLS 3.0. In Universitas Diponegoro. Semarang.

Hidayat, W. W. (2018). Pengaruh Profitabilitas, Leverage Dan Pertumbuhan Penjualan Terhadap Penghindaran Pajak: Studi Kasus Perusahaan Manufaktur Di Indonesia. Jurnal Riset Manajemen Dan Bisnis, 3(1), 19–26.

Hutapea, I. V. R., & Herawaty, V. (2020). Pengaruh Manajemen Laba, Leverage dan Profitabilitas terhadap Tax Avoidance dengan Ukuran Perusahaan sebagai Variabel Moderasi. Prosiding Seminar Nasional, 6(2), 1–10.

Irianto, D. B. S., Sudiboyo, Y. A., & S.Ak, A. W. (2017). The Influence of Profitability, Leverage, Firm Size and Capital Intensity Towards Tax Avoidance. International Journal of Accounting and Taxation, 5(2), 33–41. https://doi.org/10.15640/ijat.v5n2a3

Jensen, M. C., & Meckling, W. H. (1976). Theory of the firm: Managerial behavior, agency costs and ownership structure. Journal of Financial Economics, 3(4), 305–360. https://doi.org/10.1177/0018726718812602

Koming, N. A. P., & Setiawan, P. E. (2017). Pengaruh Good Corporate Governance, Ukuran Perusahaan, Leverage Dan Profitabilitas Pada Tax Avoidance. E-Jurnal Akuntansi, 2017(1), 1229–1258.

Kompas.com. (2014). Coca-Cola Diduga Akali Setoran Pajak. Retrieved January 7, 2021, from https://money.kompas.com/read/2014/06/13/1135319/Coca-Cola.Diduga.Akali.Setoran.Pajak

Lestari, A. G. W., & Putri, I. G. A. M. A. D. (2017). Pengaruh Corporate Governance, Koneksi Politik, Dan Leverage Terhadap Penghindaran Pajak. E-Jurnal Akuntansi Universitas Udayana Vol.18.3., 18(3), 2028–2054.

Lestari, G. A. W., & Putri, I. G. A. M. A. D. (2017). Pengaruh Corporate Governance, Koneksi Politik, Dan Leverage Terhadap Penghindaran Pajak. E-Jurnal Akuntansi, 18(3), 2028–2054.

Maulana, Marwa, T., & Wahyudi, T. (2018). The Effect of Transfer Pricing, Capital Intensity and Financial Distress on Tax Avoidance with Firm Size as Moderating Variables. Modern Economics, 11(10), 122–128. https://doi.org/10.31521/modecon.v11(2018)-20

Muliawati, I. A. P. Y., & Karyada, I. P. F. (2020). Pengaruh Leverage dan Capital Intensity terhadap Agresivitas Pajak dengan Komisaris Independen Sebagai Variabel Pemoderasi (Studi pada Perusahaan Manufaktur Sektor Industry Barang dan Konsumsi yang Terdaftar di Bursa Efek Indonesia Periode 2016-2018). Hita Akuntansi Dan Keuangan, (2016), 16–31.

Mustika. (2017). Penagruh Corporate Social Responsibility, Ukuran Perusahaan, Profitabilitas, Leverage, Capital Intensity, dan Kepemilikan Keluarga Terhadap Agresivitas Pajak. Faculty of Economics Universitas Riau, 4(1), 1960–1970.

Nadhifah, M., & Arif, A. (2020). Transfer Pricing, Thin Capitalization, Financial Distress, Earning Management, dan Capital Intensity Terhadap Tax Avoidance Dimoderasi oleh Sales Growth. Jurnal Magister Akuntansi Trisakti, 7(2), 145. https://doi.org/10.25105/jmat.v7i2.7731

Natalya, D. (2018). Pengaruh Capital Intensity, Leverage dan Profitabilitas Terhadap Tax Agresivitas dengan Kinerja Pasar sebagai Variabel Moderating. Media Akuntansi Perpajakan, 3(1), 37–55.

Novita, T. B., Titisari, K. H., & Suhendro. (2020). Corporate Governance ,Profitabilitas , Firm Size, Capital Intensity, dan Tax Avoidance. Open Journal Unpam.Ac.Id, 2(1).

Nugraha, M. I., & Mulyani, S. D. (2019). Peran Leverage Sebagai Pemediasi Pengaruh Karakter Eksekutif, Kompensasi Eksekutif, Capital Intensity, Dan Sales Growth Terhadap Tax Avoidance. Jurnal Akuntansi Trisakti, 6(2), 301–324. https://doi.org/10.25105/jat.v6i2.5575

Pajak.co.id. (2019). Laporan Kinerja Tahunan Direktorat Jendral Pajak. Retrieved January 5, 2021, from https://www.pajak.go.id/sites/default/files/2020-02/LAKIN DJP 2019.pdf%0Awww.pajak.go.id

Panjaitan, I. (2016). Pengaruh Leverage Dan Firm Size Terhadap Penghindaran Pajak (Tax Avoidance) Pada Perusahaan Property Dengan Profitabilitas Sebagai Variabel Moderating. Jurnal Akuntansi Universitas 17 Agustus 1945 Jakarta, 89–107.

Prasatya, R. E., Muyadi, J., & Suyanto. (2020). Karakter Eksekutif, Profitabilitas, Leverage dan Komisaris Independen Terhadap Tax Avoidance dengan Kepemilikan Institusional Sebagai Variabel Moderasi. Jurnal Riset Akuntansi Dan Perpajakan, 7(2), 153–162.

Putra, N. T., & Jati, I. K. (2018). Ukuran Perusahaan Sebagai Variabel Pemoderasi Pengaruh Profitabilitas pada Penghindaran Pajak. E-Jurnal Akuntansi, 25, 1234. https://doi.org/10.24843/eja.2018.v25.i02.p16

Putri, V. R., & Putra, B. I. (2017). Pengaruh Leverage, Profitability, Ukuran Perusahaan Dan Proporsi Kepemilikan Institusional Terhadap Tax Avoidance. Jurnal Manajemen Dayasaing, 19(1), 1. https://doi.org/10.23917/dayasaing.v19i1.5100

Rahmadani, Muda, I., & Abubakar, E. (2020). Pengaruh Ukuran Perusahaan, Profitabilitas, Leverage, dan Manajemen Laba terhadap Penghindaran Pajak Dimoderasi oleh Political Connection. Jurnal Riset Akuntansi Dan Keuangan, 8(2), 375–392. https://doi.org/10.17509/jrak.v8i2.22807

Rinaldi. (2015). Pengaruh Profitabilitas , Ukuran Perusahaan Dan Kompensasi Rugi Fiskal Terhadap Tax Avoidance ( Studi Empiris Pada Perusahaan Manufaktur Yang Terdaftar Di BEI Tahun 2010-2013 ). (c).

Sandra, M. Y. D., & Anwar, A. S. H. (2018). Pengaruh Corporate Social Responsibility Dan Capital Intensity Terhadap Penghindaran Pajak (Studi Empiris pada Perusahaan Pertambangan yang Terdaftar di BEI). Akuntansi, 1(1), 227–249.

Saputra, A. W., Suwandi, M., & Suhartono. (2020). Pengaruh Leverage Dan Capital Intensity Terhadap Tax Avoidance dengan Ukuran Perusahaan Sebagai Variabel Moderasi (Studi pada Perusahaan Tambang yang Terdaftar di Bursa Efek Indonesia Tahun 2017-2019). Islamic Accounting and Financial Review, 1(2), 29–47. https://doi.org/10.38035/jmpis.v1i1.233

Saputra, M. D. R., & Asyik, N. F. (2017). Pengaruh Profitabilitas, Leverage, Dan Corporate Governance Terhadap Tax Avoidance. Jurnal Akuntansi Universitas Negri Padang, 6(8), 1–19.

Sinaga, C. H., & Suardikha, I. M. S. (2019). Pengaruh Leverage dan Capital Intensity pada Tax Avoidance dengan Proporsi Komisaris Independen sebagai Variabel Pemoderasi. E-Jurnal Akuntansi, 27, 1. https://doi.org/10.24843/eja.2019.v27.i01.p01

Subagiastra, K., Arizona, I. P. E., & Mahaputra, I. N. K. A. (2016). Pengaruh Profitabilitas, Kepemilikan Keluarga, dan Good Corporate Governance Terhadap Penghindaran Pajak (Studi Pada Perusahaan Manufaktur di Bursa Efek Indonesia). Akuntansi, 1(2), 167–193.

Susanti, C. M. (2019). Pengaruh Konservatisme, Leverage, Profitabilitas, Ukuran Perusahaan Terhadap Tax Avoidance. Jurnal Informasi, Perpajakan, Akuntansi, Dan Keuangan Publik, 13(2), 181. https://doi.org/10.25105/jipak.v13i2.5021

Swingly, C., & Sukartha, I. M. (2015). Pengaruh Karakter Eksekutif, Komite Audit, Ukuran Perusahaan, Leverage, dan Sales Growth pada Tax Avoidance. E-Jurnal Akuntansi Universitas Udayana, 1, 46–62.

Utomo, A. B., & Fitria, G. N. (2020). Ukuran Perusahaan Memoderasi Pengaruh Capital Intensity dan Profitabilitas Terhadap Agresivitas Pajak. Bisnis Dan Manajemen, 10(2), 231–246.

Wardani, D. K., & Khoiriyah, D. (Universitas S. T. (2018). Pengaruh Strategi Bisnis dan Karakteristik Perusahaan Terhadap Penghindaran Pajak. Akuntansi Dewantara, 2(1), 25–36.

Wardani, D. K., & Mursiyati. (2019). Pengaruh Profitabilitas , Komisaris Independen , Komite. Akuntansi Fakultas Ekonomi Universitas Sarjanawiyata Tamansiswa, 7(2), 127–136. https://doi.org/10.26460/ja.v7i2.806

Wiguna, I. P. P., & Jati, I. K. (2017). Pengaruh Corporate Social Responsibility, Preferensi Risiko Eksekutif, Dan Capital Intensity Pada Penghindaran Pajak. E-Jurnal Akuntansi, 21(1), 418–446.

Wijayanti, Y. C., & Merkusiwati, N. K. L. A. (2017). Pengaruh Proporsi Komisaris Independen, Kepemilikan Institusional, Leverage, Dan Ukuran Perusahaan Pada Penghindaran Pajak. E-Jurnal Akuntansi, 20(1), 699–728.

Windaswari, K. A., & Merkusiwati, N. K. L. A. (2018). Pengaruh Koneksi Politik , Capital Intensity , Profitabilitas , Leverage dan Ukuran Perusahaan Pada Agresivitas Pajak Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Udayana ( Unud ), Bali , Indonesia email : ayuwinda28@gmail.com / Telp : + 6285739783520 Fakultas. Fakultas Ekonomi Dan Bisnis Universitas Udayana (Unud), Bali, Indonesia, 23(2302–8556), 1980–2008.

Yuni, N. P. A. I., & Setiawan, P. E. (2019). Pengaruh Corporate Governance dan Profitabilitas terhadap Penghindaran Pajak dengan Ukuran Perusahaan Sebagai Variabel Pemoderasi. E-Jurnal Akuntansi, 29(1), 128. https://doi.org/10.24843/eja.2019.v29.i01.p09




DOI: https://doi.org/10.52447/map.v6i2.5126

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Copyrights of

Program Studi Akuntansi

Fakultas Ekonomi Bisnis & Ilmu Sosial

Universitas 17 Agustus 1945 Jakarta

 

ISSN (P) : 2355 - 9993

ISSN (E) : 2527 - 953X