PERAN PEMERINTAH DALAM PELAKSANAAN PROGRAM JAMINAN KESEHATAN NASIONAL (JKN) GUNA MEMBERIKAN PELAYANAN KEPADA MASYARAKAT DI JAKARTA UTARA(Studi Kasus Pada Puskesmas Kecamatan Koja Jakarta Utara)

Adam Andika Alfian, Hendra Wijayanto

Abstract


ABSTRACT, This study aims to determine the role of the government in the implementation of the National Health Insurance Program (JKN) in order to provide services to the community in North Jakarta (Case Study of Koja Sub-district Public Health Center, North Jakarta). This research uses a qualitative research type with a descriptive approach. The data were collected by means of observation, interview and documentation techniques. The results of the research conducted indicate that according to the analytical tools of the JKN Health program implementation indicators, namely, the accuracy of the method and target of program implementation, the success of the program implementation, adequate facilities and infrastructure, the performance of employees in providing services. The implementation of the JKN program has been achieved quite well based on the measurement of program indicators so that the implementation of the Health program at the Koja Sub-district Public Health Center, North Jakarta in providing services to the community participating in the JKN card is quite effective. In its implementation, the inhibiting factors are still found that originate from the community and must be overcome so that services can run well and cooperation is formed between service providers and service users.

Keywords: Implementation, National Health Insurance, Public Service

 

ABSTRAK, Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui Peran Pemerintah Dalam Pelaksanaan Program Jaminan Kesehatan Nasional (JKN) Guna Memberikan  Pelayanan Kepada Masyarakat Di Jakarta Utara (Studi Kasus Puskesmas Kecamatan Koja Jakarta Utara). Penelitian ini menggunakan jenis penelitian kualitaif dengan pendekatan deskriptif. Pengumpulan data dilakukan dengan teknik observasi, wawancara, dan dokumentasi. Hasil penelitian yang dilakukan ini menunjukkan bahwa sesuai dengan alat analisis dari indikator pelaksanaan program JKN Kesehatan yaitu, Ketepatan cara dan sasaran pelaksanaan program, Keberhasilan dari pelaksanaan program, sarana dan prasarana yang memadai, kinerja pegawai dalam memberikan pelayanan. Pelaksanaan Program JKN sudah tercapai dengan cukup baik berdasarkan pengukuran indikator program sehingga pelaksanaan program Kesehatan di Puskesmas Kecamatan Koja Jakarta Utara dalam memberikan pelayanan kepada masyarakat peserta  kartu JKN sudah cukup efektif.  Dalam pelaksanaanya masih ditemukannya faktor penghambat yang bersumber dari masyarakat dan harus bisa diatasi agar pelayanan dapat berjalan dengan baik dan terbentuk kerjasama antara pemberi layanan dan pengguna layanan.

Kata Kunci: Pelaksanaan, Jaminan Kesehatan Nasional, Pelayanan Publik

Keywords


Pelaksanaan, Jaminan Kesehatan Nasional, Pelayanan Publik

Full Text:

PDF


DOI: https://doi.org/10.52447/ijpa.v7i1.4648

Refbacks

  • There are currently no refbacks.