PENGARUH SHOPPING LIFESTYLE DAN FASHION INVOLVEMENT TERHADAP KEPUTUSAN BELANJA FASHION YANG DIMODERASI OLEH PROMOSI ONLINE

Ari Soeti Yani, Muhammad Ulul Albab

Abstract


ABSTRAK

Penelitian ini bertujuan untuk menguji pengaruh dari shopping lifestyle dan fashion involvement terhadap keputusan belanja fashion yang dimoderasi oleh promosi online. Sampel dalam penelitian ini sebanyak 234 responden yang merupakan mahasiswa terpelajar, yang merupaka orang – orang yang gemar berbelanja fashion dengan menggunakan promosi online. Teknik pengambilan data menggunakan simple random sampling dengan cara menyebar luaskan kuesioner melalui google from dan disebar ke sosial media dan Whatshapp Group. Metode pengolahan data dalam penelitian ini menggunakan sofware Smart PLS yang digunakan untuk menguji hipotesis. Hasil penelitian ini menunjukan bahwa shopping lifestyle berpengaruh positif dan signifikan terhadap belanja fashion, fashion involvement terhadap belanja fashion tidak signifikan, promosi online berpengaruh positif dan siginifikan terhadap belanja fashion, moderasi promosi online mampu memperkuat pengaruh shopping lifestyle terhadap keputusan belanja fashion, moderasi pengaruh promosi online tidak mampu memperkuat fashion involvement terhadap belanja fashion. Hasil penelitian ini merekomendasi kepada wanita yang gemar berbelanja fashion terhadap promosi online yang ada di sosial media.

Kata Kunci : Shopping Lifestyle, Fashion Involvemnt, Keputusan Belanja Fashion, Promosi Online

ABSTRACT

Its aim is to test the effects of shopping lifestyle and fashion involvement with fashion spending decisions moderated by online promotion. The sample in the study has a total of 239 respondents who are educated students, who are a load of people-people love to shop in fashion using online advertising. Data retrieval techniques using the simple random sampling by spreading questionnaires through Google from and disseminating to the median and whatshapp group. The methods of data processing in this study use smart PLS software that is used to test hypotheses. The findings of the study show that shopping lifestyle is a positive and significant factor in fashion shopping, fashion involvement with fashion is not significant, online promotion is positive and siginifment of fashion shopping, online promotion moderates the influence of shopping lifestyle towards fashion decisions, moderating of online promotions is not able to reinforce fashion involvement. The study recommends that fattened women who shop for fashion with online promotions on social media.

Keyword : Shopping Lifestyle, Fashion Involvemnt, Keputusan Belanja Fashion, Promosi Online


Full Text:

PDF

References


Chen, Liang, and Xiaodong Yang. (2019). Using EPPM to Evaluate the Effectiveness of Fear Appeal Messages Across Different Media Outlets to Increase the Intention of Breast Self-Examination Among Chinese Women. Health Communication 34(11): 1369–76.

Dessyaningrum, Cici, Samsir dan Efni Yulia. (2020). Pengaruh Kualitas Mobile, Harga, Dan Kualitas Produk Dengan Kepercayaan Pelanggan Sebagai Variabel Moderasi Terhadap Keputusan Pembelian Online Situs Shopee. Tepak Manajemen Bisnis XII(3).

Edwin Japarianto, and Sugiono Sugiharto. (2011). Pengaruh Shopping Life Style Dan Fashion Involvement Terhadap Impulse Buying Behavior Masyarakat High Income Surabaya. Jurnal Manajemen Pemasaran 6(1): 32–41. http://puslit2.petra.ac.id/ejournal/index.php/mar/article/view/18388.

Elvera, and Yesita Astarina. 2020. “Pengaruh Promosi Online Dan Lokasi Terhadap Volume Penjualan ‘Kimi Collection’Kota Pagar Alam.” Jurnal Aplikasi Manajemen dan Bisnis 1(1): 47–56.

Febriani, Shintia Fitri, and Nuri Purwanto. (2019). “Pengaruh Shopping Lifestyle Dan Fashion Involvement Terhadap Impulse Buying Pada Konsumen Hijab Butik Rabbani Jombang.” JMD: Jurnal Riset Manajemen & Bisnis Dewantara 2(2): 53–62.

http://ejournal.stiedewantara.ac.id/index.php/JMD/article/view/372.

Fitria Kusuma Berlian Gressy Septarini, Distiani, and Airlangga, (2013). Pengaruh Orientasi Belanja Terhadap Intensi Pembelian Produk Pakaian Secara Online Pada Pengguna Online Shop. Jurnal Psikologi Industri dan Organisasi 2(3).

Hidayat, Rahmat, and Inggit Kusni Tryanti. (2018). Pengaruh Fashion Involvement Dan Shopping Lifestyle Terhadap Impulsive Buying Mahasiswa Politeknik Negeri Batam. Journal of Applied Business Administration 2(2): 174–80.

Imbayani, I Gusti Ayu, and Ni Nyoman Ari Novarini. (2018). Pengaruh Shopping Lifestyle, Fashion Involvement Dan Positive Emotion Terhadap Impulse Buying Behavior. Jurnal Ilmiah Manajemen & Bisnis 3(2): 199–210.

Indah Suhartini, Yuniar, and Sari Listyorini. (2011). Pengaruh Shopping Lifetyle, Fashion Involvement, Dan Hedonic Shopping Motivation Terhadap Impulse Buying (Studi Kasus Pada Konsumen Matahari Departement Store Di Kota Semarang).

Islamiyah, Z. (2019). Pengaruh Promosi Online Dan Harga Terhadap Keputusan Pembelian Di Dhy Hijab Jombang. BIMA: Journal of Business and Innovation … 1(2): 205–11. https://ejournal.feunhasy.ac.id/bima/article/view/32.

Jdm, Jurnal et al. (2018). , Hal.1-9 Jurnal JDM, Vol. I No.02 Sept 2018.” I(02): 1–9.

Kara, A. (2016). Pengaruh Promosi Penjualan Pakaian Online Shop Elevenia Di BBM Grup Terhadap Minat Beli Mahasiswi. Jurnal Ilmu Sosial dan Ilmu Politik Universitas Tribhuwana Tunggadewi 5(1): 44–49.

Maulidina, Chintya, Udung Noor Rosyad, and M Si. (2016). Hubungan Antara Promosi Penjualan Dan Shopping Lifestyle Dengan Impulse Buying. : 502–9.

Natalie A., Angela, and Edwin Japarianto. (2019). Analisis Pengaruh Fashion Involvement Terhadap Impulse Buying Melalui Hedonic Value Di H&M Store Pakuwon Mall Surabaya. Jurnal Manajemen Pemasaran 13(1): 40–46.

Pipih Sopiyan, and Neny Kusumadewi. (2020). Pengaruh Shopping Lifestyle Dan Positive Emotion Terhadap Impulse Buying. Coopetition : Jurnal Ilmiah Manajemen 11(3): 207–16.

Pirendra, Agam. (2013). Pengaruh Promosi Online Dan Persepsi Harga Terhadap Keputusan Pembelian Pada Situs Bukalapak.Com (Studi Pada Mahasiswa Universitas Muhammadiyah Yogyakarta). Journal of Chemical Information and Modeling 53(9): 1689–99.

Putra, Muhammad Rizki Maulana, M. Alimul Kabir Albant, Laeli Novita Sari, and Vicky F Sanjaya. (2020). Pengaruh Promosi, Fashion Involvement, Dan Shopping Life Style, Dan Impulse Buying Di E-Commerce Shopee.Jurnal Ekonomi Pembangunan dan Ekonomi Syari’ah 03(02): 21–29. http://ejournal.stieba.ac.id/index.php/revenue/article/view/16.

Putri, Nindita Ariama. (2020). Pengaruh Brand Knowledge Dan Hedonic Shopping Value Terhadap Impulse Buying Dengan Positive Emotion Sebagai Moderasi. Simba 5(4).

Restuti, Sri, (2014). Pengaruh Kepercayaan Dan Persepsi Resiko Terhadap Minat Beli Dan Keputusan Pembelian Produk Fashion Secara Online Di Kota Pekanbaru. (12): 311–29.

Rifa’i, M., and Hamidi. (2017). Efektivitas Promosi Online Dalam Pengambilan Keputusan Oleh Konsumen. OPTIMA (Jurnal iIlmiah Bidang Agribisnis dan Ekonomi 1(2): 67–73.

Ulaazizah, Sabila Hanifan, and Agustinus C Februadi. (2020). Motivasi Belanja Fesyen Online : Perspektif Generasi Y Wanita. 10th industrial Research Workshop and National Seminar 1(2): 789–99.

Wona, Rohani, Iva Nurdiana Nurfarida, and Candra Wahyu Hidayat. (2018). “Pengaruh Promosi , Kualitas Produk Dan Kepercayaan Belanja Online Terhadap Keputusan Pembelian Produk Fashion Pada Situs Lazada . C0 . Id ( Studi Pada MahasiswaUniversitas Kanjuruhan Malang ).” Journal Riset Mahasiswa Manajemen (JRMM) 2(2): 1–5. http://ej0urna1.unikama.ac.idv.

Yoebrilianti, Anggit. (2018). Pengaruh Promosi Penjualan Terhadap Minat Beli Produk Fashion Dengan Gaya Hidup Sebagai Variable Moderator (Survei Konsumen Pada Jejaring Sosial). Jurnal Manajemen 8(1): 20–41.




DOI: https://doi.org/10.52447/mmj.v10i2.6619

Refbacks

  • There are currently no refbacks.