ANALISIS LINIER STRUKTUR CANGKANG PADA SILO SEMEN DENGAN METODE ELEMEN HINGGA

andina prima putri

Abstract


Silo semen adalah tempat penyimpanan semen yang bentuknya hampir menyerupai silinder dengan tinggi sekitar > 40 meter. Silo semen terbuat dari pelat baja dan beton bertulang. Silo merupakan bangunan yang menggunakan struktur cangkang. Analisis struktur pada cangkang yang sering dilakukan pada umumnya hanya terbatas pada kondisi linier, dimana geometri struktur sebelum dan sesudah pembebanan dianggap sama dan propertis bahan dianggap konstan selama pembebanan. Pada penelitian ini struktur cangkang berbentuk cangkang axisimetri hiperboloidal. Metode penelitian pada penelitian ini adalah dengan menggunakan analisis software perangkat lunak. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui perilaku (deformasi, tegangan, momen maksimum, ragam getar, dan tekuk) linier struktur cangkang menggunakan metode elemen hingga. Berdasarkan hasil analisis, didapatkan deformasi terbesar adalah 5,471 m, tegangan terbesar adalah 710310,532 ton/m2, dan momen maksimum terbesar adalah 910,433 tm.

Full Text:

PDF

References


ANSYS R.9.0. (2004). “ANSYS Release 9.0 Documentation”. MPI Software Technology, Inc., Missipi State University.

Cook, R.D. (1990). “Konsep Dan Aplikasi Metode Elemen Hingga”. Terjemahan Ir. Bambang Suryoatmono, M.Sc, PT. Eresco, Bandung.

Schodek, D.L. (1991). “Struktur”. Terjemahan Bambang Suryatmono, PT. Eresco, Bandung.

Weafer, W.JR. dan Jhonston, P.R. (1984) “Elemen Hingga Untuk Analisis Struktur”. Terjemahan Ir. Markus Rubijangko Kusuma, PT. Eresco, Bandung.

Zienkiewics and Taylor.”The F inite Element Methode”. Fourth Edition Volume 2.

Peraturan Pembebanan Untuk Gedung, 1983.

SNI 03-1726-2003 pasal 43. Peraturan Pedoman Perencanaan Ketahanan Gempa.




DOI: https://doi.org/10.52447/jkts.v1i1.284

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Copyright@ Pusat Penelitian Fakultas Teknik

Universitas 17 Agustus 1945 Jakarta

 

Pengunjung