PENGARUH KUALITAS RASA DAN KESESUAIAN HARGA TERHADAP MINAT BELI KONSUMEN COFFEE SHOP DENGAN EVENT PROMOSI SEBAGAI PEMODERASI

Diansyah Diansyah, Rio Johan Putra, Dhendy Rizki Akmal

Sari


ABSTRAK

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh kualitas rasa dan kesesuain harga terhadap minat beli konsumen coffe shop dengan event promosi sebagai variabel moderating pada coffe shop di Jakarta Utara. Model penelitian yang digunakan dalam penelitian ini adalah metode kuantitatif. Populasi dalam penelitian ini adalah seseorang yang sering berkunjung ke coffe shop Jakarta Utara. Jumlah sampel yang dapat dikumpul sebanyak 168 responden. Pengujian analisis data menggunakan software SmartPLS 3. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa kualitas rasa berpengaruh terhadap minat beli konsumen. Demikian juga dengan kesesuaian harga berpengaruh terhadap minat beli konsumen. Event promosi berpengaruh minat beli konsumen. Event promosi mampu memoderasi atas pengaruh kualitas rasa terhadap minat beli konsumen. Dan event promosi mampu memoderasi pengaruh kesesuaian rasa terhadap minat beli konsumen.

Kata Kunci : Kualitas Rasa, Kesesuaian Harga, Minat Beli Konsumen, Event promosi

 

ABSTRACK

This study aims to determine the effect of taste quality and price conformity on the buying interest of coffee shop consumers with promotional events as a moderating variable at coffee shops in North Jakarta. The research model used in this study is a quantitative method. The population in this study is someone who frequently visits the North Jakarta coffee shop. The number of samples that can be collected is 168 respondents. Testing data analysis using SmartPLS 3 software. The results of this study indicate that the quality of taste influences consumer buying interest. Likewise, price suitability affects consumer buying interest. Promotional events affect consumer buying interest. Promotional events are able to moderate the effect of taste quality on consumer buying interest. And promotional events are able to moderate the influence of suitability of taste on consumer buying interest.

Keywords: Taste Quality, Price Conformity, Consumer Purchase Interest, Promotional events


Teks Lengkap:

PDF

Referensi


Alfiona, A., & Dini, Y. I. F. (2022). Analisis Faktor–Faktor Yang Mempengaruhi Minat Beli Konsumen terhadap Produk Ramah Lingkungan Dari Coffee Shop Di Kota Batam. SEIKO: Journal of Management & Business, 4(3), 347–376.

Allard, J. (2022). Mineralogy, Isotope Geochemistry and Geothermometry of the Lowry Deposit, Black Butte Copper Project, Meagher County, Montana.

Anbiya, N. N., & Sofyan, A. (2022). Hubungan Antara Promosi Penjualan dengan Minat Beli Konsumen. Jurnal Riset Manajemen Komunikasi, 1(2), 130–137.

Argoindustri (2021), Konsumsi Kopi Indonesia Mencapai 370 Ribu Ton ArgoIndustri Databooks. 2021. https://databoks.katadata.co.id/datapublish/2018/07/31/2021-konsumsi-kopi-indonesia-diprediksi-mencapai-370-ribu-ton

Arista, O. C. I., Ichsannudin, I., & Purnomo, H. (2022). Analisis kualitas produk kualitas peayanan dan persepsi harga terhadap kepuasan kopi noesa wilayah kota surabaya. Universitas Nusantara Pgri Kediri.

Bambang Sudaryana & Agusiady, (2022). Metodologi Penelitian Kuantitatif. Deepublish.

Caniago, A., & Rustanto, A. E. (2022). Kualitas Pelayanan dalam Meningkatkan Minat Beli Konsumen Pada UMKM di Jakarta (Studi Kasus Pembelian Melalui Shopee). Responsive: Jurnal Pemikiran Dan Penelitian Administrasi, Sosial, Humaniora Dan Kebijakan Publik, 5(1), 19–25.

Daniel, G. I. (2022). Analisis Isi Pesan Promosi Event Tokopedia Waktu Indonesia Belanja Pada Instagram@ Tokopedia. Widya Mandala Surabaya Catholic University.

Dewi, A. S., Inayati, T., & Efendi, M. J. (2022). Pengaruh Digital Marketing, Electronic Word of Mouth, dan Lifestyle terhadap Keputusan Pembelian pada Marketplace Shopee Indonesia. Jurnal Teknologi Dan Manajemen Industri Terapan, 1(III), 202–209.

Fishbein, M., & Ajzen, I. (1981). On construct validity: A critique of Miniard and Cohen’s paper. Journal of Experimental Social Psychology, 17(3), 340–350.

Hair, J., & Alamer, A. (2022). Partial Least Squares Structural Equation Modeling (PLS-SEM) in second language and education research: Guidelines using an applied example. Research Methods in Applied Linguistics, 1(3), 100027.

Hartati, Y., & Meiliana, A. (2022). Gambaran Spesifikasi Bahan Makanan Segar dan Citarasa Makanan Lunak yang Dihasilkan. Jurnal Pustaka Padi (Pusat Akses Kajian Pangan Dan Gizi), 1(1), 11–16.

Khusaini, K., Mawaddah, S. N., & Widiarti, A. (2022). Kualitas layanan dan harga sebagai penentu keputusan pembelian minuman kopI. Pelita: Jurnal Penelitian Dan Karya Ilmiah, 22(1), 34–47.

Koehn, S., & Díaz-Ocejo, J. (2022). Imagery intervention to increase flow state: A single-case study with middle-distance runners in the state of Qatar. International Journal of Sport and Exercise Psychology, 20(3), 729–742.

Kurnaeli, K., Kurniawan, D. A., & Fathoni, I. (2022). Kualitas Pelayanan dan Kualitas Produk terhadap Kepuasan Pelanggan pada Perusahaan Distro di Kabupaten Garut. Jurnal Wacana Ekonomi, 21(2), 82–88.

Kyntani, A., Nadja, R. A., Bulkis, S., Bakri, R., & Thamrin, M. (2022). Faktor Faktor yang Mempengaruhi Perilaku Konsumen terhadap Keputusan Pembelian Produk Frozen Food selama Masa Pandemi COVID-19 di Kota Makassar. COMSERVA: Jurnal Penelitian Dan Pengabdian Masyarakat, 1(10), 835–849.

Mardjan, S. S., Purwanto, E. H., & Pratama, G. Y. (2022). Pengaruh Suhu Awal Dan Derajat Penyangraian Terhadap Sifat Fisikokimia Dan Citarasa Kopi Arabika Solok. Jurnal Keteknikan Pertanian, 10(2), 108–122.

Mufida, S., Rachma, N., & ABS, M. K. (2021). Pengaruh Kualitas Pelayanan, Harga, Promosi, Dan Keragaman Produk Terhadap Minat Beli Ulang Konsumen Pada Online Shop Shopee (Studi Kasus Pada Mahasiswa FEB UNISMA). Jurnal Ilmiah Riset Manajemen, 10(15).

Musyaffi, A. M., Khairunnisa, H., & Respati, D. K. (2022). Konsep dasar structural equation model-partial least square (SEM-PLS) Menggunakan SMARTPLS. Pascal Books.

Nugroho, A. S., & Haritanto, W. (2022). Metode penelitian kuantitatif dengan pendekatan statistika:(Teori, Implementasi & Praktik dengan SPSS). Penerbit Andi.

Pramana, S., Paramartha, D. Y., Ermawan, G. Y., Deli, N. F., & Srimulyani, W. (2022). Impact of COVID-19 pandemic on tourism in Indonesia. Current Issues in Tourism, 25(15), 2422–2442.

Pramudita, D. T., Gunawan, N. F., Ningsih, M. C., & Adilah, R. (2022). Determinasi Kepuasan Pelanggan dan Loyalitas Pelanggan: Harga dan Kualitas Produk (Literature Review Manajemen Pemasaran). Jurnal Manajemen Pendidikan Dan Ilmu Sosial, 3(1), 424–436.

Rinaldi, Y., Samsir, S., & Widayatsari, A. (2022). Pengaruh Kualitas Pelayanan dan Promosi terhadap Keputusan Nasabah melalui Minat Nasabah Pada PT. Pegadaian. Eklektik: Jurnal Pendidikan Ekonomi Dan Kewirausahaan, 5(1), 1–11.

Romdhoningsih, D., Dewi, I. N., Mahpudoh, M., Nuralamsyah, F., Sanjaya, C. M., Sinaga, J. S., & Rahmah, F. (2022). Produksi Pengolahan Kopi Dadaman Secara Tradisional (Cita Rasa Kopi Robusta Dari Desa Citaman Kecamatan Ciomas Kabupaten Serang). Jurnal Pengabdian Meambo, 1(2), 106–112.

Sani, S. A., Batubara, M., Silalahi, P. R., Syahputri, R. R., & Liana, V. (2022). Pengaruh Promosi, Kualitas Produk dan Harga terhadap Keputusan Pembelian Konsumen pada Produk Scarlett Whitening. Al-Kharaj: Jurnal Ekonomi, Keuangan & Bisnis Syariah, 4(5), 1327–1342.

Sekaran, U., & Bougie, R. (2017). Metode Penelitian untuk Bisnis: Pendekatan Pengembangan-Keahlian, Edisi 6 Buku 1.

Siregar, N., & Elfikri, M. (2022). Pengaruh Lokasi. Promosi, Dan Fasilitas Terhadap Kepuasan Konsumen (Studi Pada Pengunjung Kawasan Ekowisata Tangkahan Kabupaten Langkat). SOSEK: Jurnal Sosial Dan Ekonomi, 3(1), 1–9.

Sugiarto, I. (2022). Metodologi Penelitian Bisnis. Penerbit Andi.

Sulistyaningrum, R. P., Widowati, I., & Budiarto, B. (2022). Pengaruh Kualitas Produk, Kualitas Pelayanan, Emo-sional, dan Harga Terhadap Kepuasan Konsumen The Kitchen of Raminten Yogyakarta. Agrisociabus, 1(1), 62–68.

Tanuwijaya, W., Tandrayuwana, S., & Aprilia, A. (2022). Pengaruh Inovasi Produk Terhadap Minat Beli Minuman Kopi Melalui Motivasi Sebagai Variabel Moderasi Generasi Z Di Kota Surabaya. Jurnal Manajemen Perhotelan, 8(1), 50–58.

Wikantyasa, B. (2022). Strategi Promosi Event “Ngopi di Museum Vol. 4: Janji Roastery” Dalam Menarik Kunjungan Wisatawan Museum Pada Tahun 2019. Universitas Muhammadiyah Yogyakarta.

Zahroq, E. L., & Asiyah, B. N. (2022). Analisis Penentu Keputusan Pembelian dan Implikasinya Terhadap Minat Beli Ulang Pada Pengguna Shopee Generasi-Z. Juremi: Jurnal Riset Ekonomi, 2(1), 83–98.


Refbacks

  • Saat ini tidak ada refbacks.


##submission.copyrightStatement##

##submission.licenseURL##: https://scholar.google.com/citations?user=260p8CYAAAAJ&hl=en