PENGARUH ARUS TERHADAP STRUKTUR MIKRO DAN KEKERASAN LASAN JIS Z 3251 DF2A-350-R

Basori Basori, Syamsuir Syamsuir

Abstract


Abstrak

Dilakukan pengelasan dengan elektroda JIS Z 3251 DF2A-350-R dengan tiga variasi arus yaitu 120, 140 dan 160A. Pengelasan dilakukan satu lapis pada material baja karbon rendah. Setelah selesai pengelasan, spesimen langsung dicelupkan ke dalam air. Setelah mendingin kemudian spesimen dilakukan heat treatment dengan temperatur 1000 oC selama 10 menit kemudian dicelup dalam media coolant. Kemudian dilakukan uji kekerasan dan foto mikro. Hasil menunjukkan semakin tinggi arus maka akan semakin tinggi nilai kekerasan baik spesimen yang dicelup coolant maupun tidak.

 

Kata kunci: SMAW, JIS Z 3251 DF2A-350-R, Coolant, Struktur Mikro dan Kekerasan

 

Abstract

Welding is done with JIS Z 3251 DF2A-350-R electrodes with three current variations 120, 140 and 160A. Welding is carried out in one layer on low carbon steel material. After welding, the specimen is immediately dipped in water. After cooling, then the specimens were heat treated with the temperature 1000 oC for 10 minutes then dipped in the coolant media. Then the hardness test and microstructure were carried out. The results show that the higher the current, the higher the hardness value whether or not the coolant is dyed.

 

Keywords: SMAW, JIS Z 3251 DF2A-350-R, Coolant, Microstructure and Hardness

Full Text:

PDF

References


Basori, B. (2018). PENGARUH MEDIA QUENCHING TERHADAP KEKERASAN DAN STRUKTUR MIKRO PASKA HARDFACING. JURNAL KAJIAN TEKNIK MESIN, 3(2), 66-72.

Dwiyati, S. T., Susetyo, F. B., & Yudhantono, A. D. P. (2018). PENGARUH LAJU ALIRAN GAS TERHADAP NILAI KEKERASAN BAJA KARBON RENDAH HASIL HARDFACING DENGAN PROSES GTAW. Jurnal Konversi Energi dan Manufaktur UNJ, 5(1), 1-6.

Susetyo, F. B., & Yudianto, V. (2013). STUDI KARAKTERISTIK PENGELASAN SMAW PADA BAJA KARBON RENDAH ST 42 DENGAN ELEKTRODA E 7018. Jurnal Konversi Energi dan Manufaktur UNJ, 1(1), 32-39.

Susetyo, F. B., Kholil, A., Marsulan, D., & Fachru, Z. N. I. (2018). PENGARUH PWHT TERHADAP SIFAT MEKANIK BAJA HASIL PROSES MMAW DENGAN AWS A. 51 E 7018/6013. Jurnal Konversi Energi dan Manufaktur UNJ, 5(2), 82-84.

Prayitno, D., Hutagalung, H. D., & Aji, D. P. (2013) .Pengaruh Kuat Arus Listrik Pengelasan Terhadap Kekerasan Lapisan Lasan pada Baja ASTM A316. JURNAL DINAMIKA VOKASIONAL TEKNIK MESIN, 3(1), 1-6.

Utama, A. R. S., Wahab, A., & Robbi, N. (2017). PENGARUH TEMPERATUR DAN HOLDING TIME DENGAN PENDINGIN YAMACOOLANT TERHADAP BAJA ASSAB 760. Jurnal Teknik Mesin, 6(01).




DOI: https://doi.org/10.52447/jktm.v4i1.1472

Refbacks

  • There are currently no refbacks.