PERAN SOSIALISASI POLITIK PADA PEREMPUAN UNTUK TERLIBAT POLITIK
Sari
Banyaknya hambatan perempuan untuk terlibat dalam politik, tidak menghalangi sebagian perempuan untuk terlibat dalam politik. Ada berbagai hal yang mempengaruhi perempuan berkeinginan terlibat dalam politik. Sosialisasi memiliki peran penting dalam keterlibatan perempuan pada bidang politik. Keluarga memberikan peran yang dominan sebagai agen sosialisasi dibandingkan agen sosialisasi lainnya. Implikasi teoritis menunjukkan bahwa sosialisasi yang diterima oleh perempuan berpengaruh terhadap sikap politik mereka walaupun budaya patriarki masih tetap sebagai salah satu penghalang bagi perempuan untuk terlibat dalam politik.
Kata Kunci
Teks Lengkap:
PDF (English)Referensi
Buku:
Amal, Ichlasul, (Eds). Teori-teori Mutahkhir Partai Politiki. Tiara Wacana Yogya, Yogyakarta. 1996.
Budiardjo, Miriam, Partisipasi dan Partai Politik Sebuah Bunga Rampai, PT. Gramedia, Jakarta, 1982.
----------, Dasar-dasar Ilmu Politik Edisi Revisi, PT. Gramedia, Jakarta, 2007.
Haynes, Jeff, Demokrasi dan Masyarakat Sipil di Dunia ketiga “Gerakan Politik Baru Kaum Terpinggir, Yayasan Obor Indonesia, Jakarta, 2000.
Mas’oed, Mohtar dan Colin MacAndrews, Perbandingan Sistem Politik, Gadjah Mada University Press, Yogyakarta, 2001.
Michels, Robert, Partai Politik, Kecenderungan Oligarki dalam Birokrasi, Rajawali Pers, Jakarta, 1984
Moleong, Lexy J, Metode Penelitian Kualitatif, Cetakan Kedua, Remaja Rosdakarya Offset, Bandung, 1990.
Siwi, Utami Tari, Perempuan Politik Departemen: Sebuah Sketsa Perjuangan dan Pemberdayaan, 1999-2001, Yogyakarta, Gama Media, 2001.
Soetjipto, Ani, Meningkatkan Partisipasi Politik Perempuan Melalui Reformasi Konstitusi dan Pemilu, dalam Memperkuat Partisipasi Politik Perempuan, IDEA, 2003
Sugiono, Metode Penelitian Administratif, Alfabeta, Bandung, 1994.
Suyanto, Isbodronini, dalam Kajian Wanita dalam Pembangunan, Yayasan Obor Indonesia, Jakarta, 1995
Wertheim, W.F., Gelombang Pasang Emansipasi, Garda Budaya dan ISAI, Jakarta, 1976.
Ihromi, T.O. , Kajian Wanita dalam Pembangunan, Yayasan Obor Indonesia Jakarta, 1995.
Tesis:
Fithtriati, Miryam, “Peran Partai dan Perempuan Partai Dalam Meningkatkan Keterwakilan Perempuan Menjelang Pemilu 2004 (Studi Kasus Pada Enam Partai Peserta Pemilu 2004”), Tesis Ilmu Politik, FISIP-UI, 2006.
Jurnal:
Jurnal, Sistem Pemilu, IDEA, Jakarta, 1998.
DOI: https://doi.org/10.52447/polinter.v2i1.502
Refbacks
- Saat ini tidak ada refbacks.
Email : jurnalpolinter@gmail.com
Gedung perkuliahan Lt. 5, Universitas 17 Agustus 1945 Jakarta,Jl. Sunter Permai Raya, Sunter Agung Podomoro, Jakarta 14350
Journal Polinter is licensed under a Creative Commons Attribution-NonCommercial 4.0 International License.
Copyright Pusat Penelitian Fakultas Ekonomi, Bisnis dan Ilmu Sosial Universitas 17 Agustus 1945 Jakarta
View My Statcounter