PENGENALAN FINANCIAL TECHNOLOGY (FINTECH) PADA GENERASI MILLENIAL DIMASA PANDEMI COVID -19

Diansyah Diansyah, Hang Suryanto

Abstract


Tujuan kegiatan ini  adalah untuk meningkatkan pengetahuan siswa siswi SMK Muhammadiyah 11 Jakarta tentang financial technology dan diharapkan berdampak pada peningkatan kesadaran masyarakat Indonesia khususnya pada siswa siswi sebagai generasi millenial agar aktif mengikuti perkembangan financial Teknologi.

Metode pelaksanaan ini  terdiri dari metode ceramah, metode diskusi dan tanya jawab. Kegiatan ini dilaksanakan oleh dosen Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas 17 Agustus 1945 Jakarta sebagai wujud pengabdian kepada masyarakat.

Kegiatan pengenalan financial  technology (fintech)   pada generasi  millenial  dimasa  pandemi covid -19 terlaksana dengan baik terlihat dari peserta yang  antusias dan mengharapkan kegiatan pengabdian kepada masyarakat   dapat berlanjut dengan pemberian materi yang lainnya terutama terkait dengan e-commerse, pinjaman online dan digital marketing.  Kepala sekolah           juga            mengharapkan   akan   adanya  kegiatan yang berkelanjutan sehingga semakin dapat meningkatkan pengetahuan  siswa/siswi tentang financial teknology


Keywords


Financial Tecknology; Generasi Millenial dan Pandemi Covid – 19

Full Text:

PDF

References


Anonim, 2020, Profile SMK Muhammadiyah 11 Jakarta, https://dapo.kemdikbud.go.id/sekolah/1A3713A28A3D2D629225, diakses 2 Januari 2020)

Anonim, 2020, Penyelenggara Fintech Lending Terdaftar dan Berizin di OJK per 14 Agustus 2020 , Othttps://www.ojk.go.id/id/kanal/iknb/financial-technology/Pages/-Penyelenggara-Fintech-Terdaftar-dan-Berizin-di-OJK-per-14-Agustus-2020.aspx.

Ardela, Fransiska. (2017). Perkembangan Fintech di Indonesia, https://www.finansialku.com/perkembanga n-fintech-di-indonesia/ , diakses 20 Desember 2021.

Apriyani, 2016, Fintech mengancam perbankan. (http://infobanknews.com/irwan-lubis-fintechmengancam-eksistensi-perbankan/ diakses 12 November 2021)

Almatius Setya Marsudi, Yunus Widjaja, 2019, Industri 4.0 Dan Dampaknya Terhadap Financial Technology Serta Kesiapan Tenaga Kerja Di Indonesia, Ikraith Ekonomika, Vol 2 No 2 Bulan Juli 2019.

Hsueh, S. C., Kuo C. H. (2017). Effective Matching for P2P Lending by Mining Strong Association Rules, Proceedings of the 3rd International Conference on Industrial and Business Engineering, p 30-33.




DOI: https://doi.org/10.52447/jpn.v2i1.6017

Refbacks

  • There are currently no refbacks.