KENALI PENYAKIT PARU OSTRUKTIF KRONIK (PPOK)

Kurnia Dwi Julianti

Abstract


Pengabdian kepada masyaraka dilakukan oleh mahasiswa prodi profesi apoteker secara daring karena terkendala pandemic COVID-19. Pengabdian kepada masyarakat ini bertujuan agar masyarakat memahami dan mengetahui PPOK. Kegiatan pengabdian kepada masyarakat dilakukan dengan memanfaatkan teknologi digital, yaitu Zoom Meeting dengan total peserta 45 orang. Adimas dilaksanakan pada tanggal 19 November 2021 jam 09.00 – 10.00 WIB. Abdimas ini menghasilkan masyarakat yang memiliki pengetahuan dan mampu. Metode penilitian : Indikator dari webinar ini didapat dari hasil pengisian post test melalui google form oleh peserta yang diisi setelah acara webinar berlangsung. Hasil : Penyakit PPOK selayaknya mendapatkan pengobatan yang baik dan terutama perawatan yang komprehensif, semenjak serangan sampai dengan perawatan di rumah sakit. Dan yang lebih penting dalah perawatan untuk memberikan pengetahuan dan pendidikan kepada pasien dan keluarga tentang perawatan dan pencegahan serangan berulang pada pasien PPOK di rumah.

Full Text:

PDF PDF


DOI: https://doi.org/10.52447/paj.v2i1.5605

Refbacks

  • There are currently no refbacks.