Motif Eksistensi melalui Penggunaan Hashtag (#OOTD) di Media Sosial Instagram

nofi permatasari, danang trijayanto

Abstract


Perkembangan teknologi saat ini berkembang semakin pesat. Salah satu aplikasi media sosial yang sangat menyita perhatian masyarakat adalah Instagram. Dalam media sosial tersebut kita dapat memposting photo dan video serta memberikan caption dan hastag didalamnya. Hastag dalam Instagram biasanya digunakan untuk pengelompokan dan juga pembuat trending topic. Banyak pengguna Instagram menggunakan aplikasi tersebut sebagai ajang eksistensi diri mereka. Eksistensi sendiri merupakan bentuk dari dari sebuah keberadaan atau suatu bentuk dari pengakuan bahwa kita ada. Sementara OOTD sendiri merupakan sebuah singkatan dari Outfit Of The Day yang merupakan bentuk dari suatu konsep fashion atau style yang dipakai pada hari itu. Penelitian ini dilakukan bertujuan untuk mengetahui tetang hastag yang saat ini sedang banyak digunakan di Instagram yaitu #OOTD yangdikatakan sebagai symbol dari eksistensi.

 

Kata Kunci: Instagram, Hastag, Eksistensi.

Full Text:

PDF

References


Bagus, Lorens. 2005, Kamus Filsafat, Jakarta: PT. Gramedia Pustaka Utama

Bungin, Burhan. 2008. Sosiologi Komunikasi (Teori, Paradigma, dan Discourse. Teknologi Komunikasi di Masyarakat). Jakarta: Kencana Prenada Media

Creeber, G. and Martin, R., (ed), 2009, Digital Cultures: Understanding New. Media, Berkshire-England: Open University Press

Mulyana, Deddy. 2004. Pengantar Ilmu Komunikasi. Jakarta : PT Gramedia

Nurudin, 2009, Pengantar Komunikasi Massa, Rajagrafindo Persada, Jakarta

Sedarmayanti dan Hidayat, Syarifudin. 2011. Metodologi Penelitian. Bandung: Mandar Maju

_______elib.unikom.ac.id

_______www.apjii.or.id

_______tech.anashir.com

_______kbbi.web.id

_______www.Instagram.com

http://www.jurnalkommas.com

http://tech.anashir.com/2014/01/21/1308203/apa-itu-tagar-hashtag

https://www.hashtags.org/analytics

http://ejournal.unisba.ac.id/index.php/mediator/article/viewFile/1197/751

jurnalilkom.uinsby.ac.id/index.php/jurnalilkom/article/view/24/

e-journal.uajy.ac.id/6424/1/JURNAL.pdf




DOI: https://doi.org/10.52447/promedia.v3i2.952

Refbacks

  • There are currently no refbacks.